Anda mungkin bisa saja jatuh cinta pada rumah yang akan dibeli. Hal itu mungkin saja karena lokasinya yang strategis, fasilitasnya memadai, hingga memiliki berbagai daya tarik seperti hadiah yang diberikan developer. Ini memang menjadi hal wajar, namun Anda terbentur dengan kemampuan harga